Buat para penggemar film terutama film Korea, jangan lupa bahwa Korea Indonesia Film Festival kembali hadir. Sederet film terbaik alan diputar di CGV Grand Indonesia dan CGV Paris Van Java Bandung selama 27-31 Oktober 2021.
Acara tahunan yang dinanti akan kembali hadir. Korea Indonesia Festival 2021 akan hadir kembali dengan mengusung tema Adapting and Moving Forward Together.