Song Joong Ki sepertinya udah nggak sabar buat kembali berakting di drama terbarunya The Descendant of the Sun. Dilansir oleh Tenasia, hari ini Song Joong Ki yang tanggal 26 Mei 2015 kemarin baru saja menyelesaikan tugas wamilnya, berada di Yeouido untuk melakukan pembacaan naskah pertama drama terbarunya tersebut.
-pie^^-